Unduh Aplikasi QuBisa
15 point

Cerdas Mengidentifikasi Akar Penyebab Munculnya Konflik

1.6k views · 7 September, 2021

Share
Universitas Negeri Jakarta

Universitas Negeri Jakarta

Konflik kepentingan di dalam perusahaan memang tak bisa dihindari. Namun, kita bisa meminimalisir dampak konflik dengan adanya manajemen konflik yang baik. Misalnya saja dengan mengidentifikasi akar penyebab munculnya konflik.

 

Apakah kamu pernah mengetahui tentang tayangan anime Detective Conan? Yang mana tugasnya adalah menyelesaikan masalah atau kasus. Apakah kamu menyadari apa yang digunakannya dalam mengidentifikasikan konflik agar lebih detail.

 

Ya, menggunakan kaca pembesar dengan proses zoom in dan zoom out. Dengan zoom in kamu bisa melihat secara luas agar bisa melihat apa yang bisa diselesaikan dari masalah ini. Kemudian zoom out untuk mendapatkan sudut pandang secara luas terkait masalah atau perselisihan tersebut.

 

Kamu akan menemukan pembahasan menarik terkait sebab akibat dari munculnya konflik atau masalah, kamu akan diajak mengenal akar masalah dari suatu pohon masalah.

 

Pelajari juga video microlearning, paket kursus pengembangan diri, dan webinar online yang ada di platform belajar online QuBisa berikut:

 

 

 

0Comments

no profile