Unduh Aplikasi QuBisa
15 poin

Sikap Individu Menjadi Kunci Keberhasilan Tim

1.4k penonton · 2 Maret 2022

Bagikan

Instruktur

Instructor Okkeu Rachmat Solichin

Okkeu Rachmat Solichin

Entrepreneur

Okkeu Rachmat Solichin is a multi-industry entrepreneur and business strategist with experience spanning sectors such as finance, garments, mining, IT, aviation, and startups. As a founder and leader in many ventures, he is known for driving significant growth through strategic planning, financial analysis, and risk management. Actively engaged in global forums, Okkeu also shares his expertise widely, believing in empowering others and creating positive impact beyond personal gain.
Lihat Semua >

Deskripsi

Dalam berbisnis atau saat bekerja di sebuah perusahaan, sikap individu atau attitude menjadi hal utama yang perlu diasah. Kenapa attitude adalah segalanya? Dengan memiliki good attitude, maka orang akan melihat Anda sebagai individu dengan kepribadian yang baik pula. Tentu saja, ini akan membawa Anda pada keharmonisan di perusahaan yang Anda kelola maupun perusahaan tempat Anda bekerja.

Ada etika bekerja dan etika berbisnis yang harus diterapkan di dunia kerja, di antaranya menghargai waktu, menghormati rekan kerja, bersikap sopan, bisa menerima kritik dengan bijak, hingga urusan penampilan.

Apakah attitude ini bisa dipelajari? Tentu saja, karena attitude bukanlah hal yang tetap. Attitude bisa diperbaiki dan dipelajari dengan latihan. Pelajari juga hal-hal apa saja yang menopang bisnis Anda dalam bekerja.

Memiliki attitude yang baik tidak hanya berpengaruh terhadap kepribadian diri sendiri, tetapi juga dapat berpengaruh terhadap hubungan dengan rekan kerja dan atasan.

Bukan cuma itu, sikap individu juga menjadi kunci keberhasilan tim untuk meningkatkan dan mempercepat performance perusahaan. Performance artinya kemampuan untuk mencapai tujuan dan mendapatkan hasil yang sesuai dengan yang ditargetkan.

Selain sikap individu, masih banyak kunci-kunci keberhasilan tim lainnya yang patut Anda pelajari untuk mengembangkan karir maupun bisnis yang Anda kelola. Yuk, ikuti kursus online gratis dan kursus online berbayar biaya terjangkau seputar career development dan self development di aplikasi siap kerja QuBisa, berikut ini:

0Komentar

no profile