Unduh Aplikasi QuBisa
15 point

COVID19 - This is VUCA in Action

4.8k views · 5 January, 2023

Share
Cipta Wahyana

Cipta Wahyana

VUCA adalah singkatan yang menggambarkan volatility (volatilitas), uncertainty (ketidakpastian), complexity (kompleksitas), ambiguity (ambiguitas). Jika digabungkan, pengertian VUCA adalah berbagai keadaan yang terjadi di masa sulit dan tidak dapat diprediksi.

 

Jika dilihat dari sejarah masa lalu, istilah VUCA telah digunakan sejak terjadinya Perang Dingin dan diterapkan dalam berbagai bisnis dan organisasi sebagai panduan perencanaan berbagai macam strategi.

 

Di era pandemi Covid-19 saat ini, pandemi berdampak ke semua aspek sehingga perusahaan dituntut untuk go digital dan melakukan perubahan besar-besaran terhadap sistem yang selama ini digunakan. Namun ternyata, selain menimbulkan kebingungan dan kegelisahan, pandemi juga mampu memunculkan banyak hal positif, baik dari sisi karyawan maupun perusahaan.

 

Apa saja sebenarnya dampak positif yang ditimbulkan? Bagaimana pula penerapan VUCA di era pandemi Covid-19? Video microlearning dari platform belajar online QuBisa ini menjelaskan secara detail kepada Anda lewat presentasi yang sangat menarik.

 

Anda juga dapat menyimak video online learning, kursus online gratis, webinar online, dan paket kursus pengembangan diri lainnya dengan tema yang sama pada platform e-learning QuBisa:

 

 

 

0Comments

no profile