Unduh Aplikasi QuBisa
15 poin

Bagaimana Tumbuh dan Berkembang dengan Pelanggan Anda

3.1k penonton · 25 Desember 2021

Bagikan

Instruktur

Instructor Bernard Susanto W

Bernard Susanto W

Managing Partner Lean Excellence Indonesia & Lean Excellence Academy

Bernard Susanto W. is the Managing Partner of Lean Excellence Indonesia and Lean Excellence Academy, specializing in the implementation of Lean Management across industries. He is known for helping organizations improve efficiency, eliminate waste, and build a culture of continuous improvement.
Lihat Semua >

Deskripsi

Pelanggan merupakan salah satu kompenen penting dalam bisnis Anda. Pelanggan dapat membuat bisnis terus tumbuh, maju, dan berkembang. Kuncinya, Anda harus memberikan value dan solusi yang cepat dan tepat kepada pelangganan Anda, melalu produk atau servis yang Anda tawarkan. Hal ini juga terkait erat dengan strategi digital marketing, personal branding, dan kepuasan pelanggan.

 

Pelanggan adalah teman dan partner kita. Ibarat pasangan, ada give and take atau memberi dan menerima. Terdapat 3 hal penting, agar hubungan yang ada selalu harmonis, yaitu mencintai, membangun dan dicintai.

 

Anda jelas harus mencintai dan mengetahui apa saja yang dibutuhkan pelanggan. Miliki juga komunikasi yang baik, hingga terbangun hubungan baik antara Anda dan pelanggan.

 

Jika hubungan baik sudah terbangun, maka pelanggan juga akan merasa dicintai. Pelanggan pun akan mencintai Anda dan bersedia memberikan feedback yang baik. Rasa keterikatan juga akan muncul dan menjamin pelanggan selalu bersama Anda. Pada titik ini, pelanggan akan bersedia tumbuh dan berkembang bersama pelanggan Anda.

 

Teruslah membangun hubungan yang harmonis dengan pelanggan, agar bisnis dapat terus berkembang. Pelajari juga video microlearning dan kursus online gratis lainnya seputar bisnis di aplikasi belajar online QuBisa berikut ini:

 

 

 

0Komentar

no profile