2.3k penonton · 26 Maret 2022
Senior VP - Human Capital Strategy & Talent Management PT Bank Mandiri
Seperti apakah tren corporate learning di masa depan? Berdasarkan riset McKinsey tahun 2017, ada 9 hal yang mempengaruhi pembentukan tren corporate learning di masa depan. Sebelumnya, Anda harus mengetahui apa itu corporate learning? Corporate learning adalah kapasitas organisasi untuk memperoleh, menerapkan, dan berbagi pengetahuan. Ini bertujuan mengeksplorasi solusi baru, kemudian memanfaatkannya untuk meningkatkan efisiensi dan keunggulan kompetitif.
Ada beberapa hal yang mempengaruhi pembentukan tren corporate learning di masa depan. Pertama, the next generation of corporate academies. Kedua, connecting work-learning. Ketiga, digitization of learning. Empat, developing 21st century leaders. Lima, cognitive neuroscience, Enam, evidence-based learning. Tujuh, learning personalization. Delapan, learning design for business impact. Sembilan, learning strategy refresh.
Dalam microlearning ini, akan dibahas satu persatu dari 9 hal yang mempengaruhi tren corporate learning. Pertama, the next generation of corporate academies. Next generation artinya generasi selanjutnya. Jika sebelumnya di suatu perusahaan terdapat learning and development department, maka generasi selanjutnya dari department tersebut dapat berbentuk corporate universiy.
Generasi selanjutnya dari corporate academies ini harus berhubungan dan mendukung business strategy. Bentuk pembelajaran yang ada juga dapat memiliki beberapa format, seperti pembelajaran pada pekerjaan, pembelajaran pada ruang kelas, dan pembelajaran digital.
Sobat QuBisa dapat mempelajari lebih dalam lagi tentang corporate learning, finance, dan business pada kursus online gratis di platform belajar online QuBisa:
0Komentar
QuBisa © 2025. All rights reserved.