Unduh Aplikasi QuBisa
15 poin

Pengertian Entrepreneur bagi Wanita

2.3k penonton · 3 Mei 2022

Bagikan

Pengertian Entrepreneur bagi Wanita

Ringkasan

Ketika berbicara mengenai kewirausahaan atau entrepreneur, biasanya yang terpikirkan oleh banyak orang adalah usaha mandiri tanpa bergantung pada pihak lain. Mandiri yang dimaksudkan di sini bisa dalam bentuk mandiri secara finansial maupun mandiri dalam pengelolaan. Di saat yang sama, banyak pula orang yang beranggapan bahwa entrepreneur identik dengan seorang pengusaha yang sukses, memiliki jiwa ulet, dan rasa percaya diri tinggi dalam menjalankan bisnis.

Padahal arti entrepreneur dan pengusaha itu memiliki perbedaan. Entrepreneur adalah orang yang mengelola bisnis sekaligus menanggung risiko kesuksesannya. Sedangkan pengusaha memiliki pengertian sebagai orang yang menjalankan usaha sendiri dan tidak bekerja untuk orang lain. Dari kedua pengertian ini bisa terlihat jelas bahwa seorang entrepreneur bisa dipastikan sebagai pengusaha. Sebaliknya, seorang pengusaha belum tentu bisa menjadi entrepreneur. 

Pertanyaannya sekarang, bisakah perempuan menjadi entrepreneur sukses? Dari hasil penelitian Women in Business dari Grant Thornton Internasional (yang pernah ditayangkan di halaman kompas.com) disebutkan bahwa peran perempuan dalam dunia bisnis global terus mengalami peningkatan. Khusus di Indonesia saja, sudah banyak tokoh perempuan yang merupakan womenpreneur sukses dan tak diragukan lagi bisnisnya. 

Untuk lebih memahami tentang entrepreneur, Anda bisa mempelajarinya dari pembahasan microlearning ini, atau bisa pula mengikuti pembahasan di kursus online gratis QuBisa berikut:

Instruktur

Instructor Irene F. Cyanida., SE., MM

Irene F. Cyanida., SE., MM

Owner Jamu Gendis

Irene F. Cyanida, S.E., M.M. is an Indonesian entrepreneur and academic known for her dedication to preserving traditional herbal medicine. She is the founder and owner of Jamu Gendis, a brand that aims to reintroduce jamu, Indonesia's traditional herbal drink, as a part of modern healthy lifestyles.
Lihat Semua >

0Komentar

no profile