Unduh Aplikasi QuBisa
15 poin

Contoh Kosakata Semi Formal dalam Bahasa Korea

4.6k melihat · 23 September 2024

Bagikan

Contoh Kosakata Semi Formal dalam Bahasa Korea

Ringkasan

Kosakata semi-formal adalah kosakata yang biasa digunakan untuk percakapan dengan orang yang lebih tua, rekan kerja, atau situasi formal lainnya. Contoh kosakata semi formal Bahasa Korea yaitu jika dalam bentuk dasarnya "주문하다 (jumunhada)", maka dalam bentuk semi formal "ㅏ/어요" menjadi "주문해요 (jumunhaeyo)" yang artinya memesan. Semua kata dasar dalam Bahasa Korea yang berakhir "하다" jika diberikan akhiran "ㅏ/어요", maka menjadi "해요". Selain itu, contoh lainnya adalah bentuk dasar "연습하다 (yeonseubhada)", maka menjadi "연습해요 (yeonseubhaeyo)".

Itulah beberapa contoh kosa kata semi formal dalam Bahasa Korea. Jika Anda ingin belajar Bahasa Korea dari dasar, yuk pelajari materi lainnya melalui ragam microlearning, kursus online, hingga webinar pada platform belajar online QuBisa:

Instruktur

Instructor Widyanti Tampubolon

Widyanti Tampubolon

Korean-Indonesian Tutor & Interpreter

Widyanti Tampubolon, also known as Wikim, is a freelance language professional since 2017. She focuses on teaching Indonesian to Korean speakers and Korean to Indonesians, while also working as a translator and interpreter for documents, games, videos, and events such as private meetings and exhibitions.
Lihat Semua >

0Komentar

no profile