1.8k penonton · 18 April 2023
Psikolog & Founder Akusara Psychology Consultant
Perilaku berbohong atau tidak mengatakan yang sebenarnya ada dalam rentang yang sederhana sampai kebohongan yang besar. Salah satu contoh kebohongan yang banyak dilakukan oleh orang adalah menjadikan macet sebagai alasan telat, padahal alasan sebenarnya karena terlambat bangun. Padahal, kejujuran adalah hal yang sangat berharga yang memiliki nilai positif. Jika Anda selalu berkata jujur, maka Anda akan dipercaya oleh orang-orang di sekitar Anda. Maka dari itu, hindari untuk berkata tidak jujur, karena sekecil apapun kebohongan akan terungkap.
Jika Anda masih ingin mempelajari materi lainnya seputar perilaku berbohong dari sudut pandang Psikologi, Anda dapat pelajari melalui ragam microlearning, kursus online, serta webinar pada aplikasi belajar online QuBisa:
0Komentar
QuBisa © 2025. All rights reserved.