Unduh Aplikasi QuBisa
15 point

2 Cara untuk Menghapus Latar Belakang Suatu Gambar

2.9k views · 4 July, 2021

Share
Dr. Abdul Latief

Dr. Abdul Latief

Background atau latar belakang adalah salah satu elemen desain grafis yang memiliki fungsi penting. Selain untuk meningkatkan nilai estetika desain atau gambar, kehadiran background digunakan sebagai penguat karakter dari desain yang ditampilkan.


 

Begitu pentingnya efek background ini sehingga seorang desainer harus menyesuaikan latar belakang desain sesuai tema yang ingin mereka tampilkan dalam karya-karyanya. Oleh sebab itu, bongkar pasang background dalam merencanakan gambar yang sedang dibuat menjadi suatu hal yang biasa.


 

Selain memiliki banyak template background PowerPoint yang menarik, software presentasi PowerPoint ternyata memiliki fitur Remove Background untuk memudahkan Anda menghapus latar belakang yang diinginkan. Dalam video microlearning ini, Anda akan belajar bagaimana cara menghapus background PowerPoint.


 

Diajarkan juga tips menghapus latar belakang suatu gambar menggunakan PowerPoint. Anda juga akan diajarkan dua cara sangat mudah menghapus latar belakang gambar yang ingin Anda hilangkan. Jangan lupa, masih ada beberapa video dengan tema sama yang dapat Anda pelajari di platform pembelajaran online QuBisa:


 

0Comments

no profile